Doakan Kebaikan Untuk Anak

Jika melihat tingkah laku anak yang menjengkelkan, jangan sampai keluar dari lisan kita kata-kata buruk. Saat menghadapi anak yang membuat kesal, cukup ucapkan doa yang baik, seperti:

الله يهديك يا أولادي
(Semoga Allah memberi petunjuk kepadamu, semoga Allah memperbaiki dirimu.)

Atau bisa juga dengan doa lain:

الله بحفظك
(Semoga Allah menjaga dirimu.)

Ada kisah yang ma'ruf yang sering anda dengar yaitu kisah ibu dari Syekh Abdurrahman As-Sudais. Ketika beliau masih kecil, dikenal sebagai anak yang aktif dan banyak tingkah. Namun, ibunya tidak pernah mengucapkan kata-kata buruk. Sebaliknya, beliau justru mendoakan anaknya dengan berkata:

"Pergilah ke Makkah, semoga kelak engkau menjadi imam di Masjidil Haram."

Dan doa seorang ibu pun dikabulkan oleh Allah Subhanahu wa Ta’ala.

Simak Video Selengkapnya di  Kekuatan Kata Positif

📱 JOIN US 
Whatsapp :
Pria (Ikhwan) :
https://chat.whatsapp.com/87nOuFobTPMF8fg4sputuk
Wanita (Akhwat) :
https://chat.whatsapp.com/EFKyhTcUNkhIfltJZSV5vl
Telegram :
https://t.me/moslemnextgeneration
Kontak MNG
https://moslemnextgeneration.com/p/kontak.html
📸Dipersilahkan join dengan channel FB/IG/YT/TG/TW abdurrahman dani
〰〰〰〰〰〰〰

🔸🔶 DONASI OPERASIONAL DAKWAH MNG 🔶🔸
Ambil kesempatan amal jariyah dan pahala yang mengalir melalui

BANK SYARIAH INDONESIA
7208885884
A/N Moslem Next Generation

📱Konfirmasi
0858-1666-1792 
Admin MNG 

〰〰〰〰〰〰〰
📡 Disebarkan dan diedit oleh :
Grup📱WA • MNG•
(Moslem & Moslemah Next Generation)
مــــجموعــــة شـــباب الــــغد
Previous Post
No Comment
Add Comment
comment url